Senin, 12 November 2007

"The Secret" - To Life


Have u already watching "The Secret" film ???

The Secret reveals the most powerful law in the universe. The knowledge of this law has run like a golden thread through the lives and the teachings of all the prophets, seers, sages and saviors in the world’s history, and through the lives of all truly great men and women. All that they have ever accomplished or attained has been done in full accordance with this most powerful law.

Without exception, every human being has the ability to transform any weakness or suffering into strength, power, perfect peace, health, and abundance.


Rhonda Byrne’s discovery of The Secret began with a glimpse of the truth through a 100 year old book. She went back through centuries, tracing and uncovering a common truth that lay at the core of the most powerful philosophies, teachings and religions in the world–the practice of joy and gratitude as a way of life.

What Rhonda discovered is now captured in The Secret, a film that has been viewed by millions around the world, and is now available On Demand for audiences in the United States and Canada. The Secret has also been released as a book and audio book with more than seven million copies in print.

The Secret explains with simplicity the law that is governing all lives, and offers the knowledge of how to create—intentionally and effortlessly—a joyful life. This is The Secret to everything—the Secret to unlimited happiness, love, health, and prosperity.

This is The Secret to Life.

Kalo belum pernah coba tonton dech...film ini membuat semangat menjalani hidup. Film karya Rhonda yang benar-benar bisa membuat kita, membuka mata lebar-lebar. karena sebenarnya sebuah simple law dimana sebenarnya kita dah' tahu tapi tidak dilakukan (NATO-Not Action Talk Only). Jadi dari film ini yang dapat aku rangkum, yaitu:
1. Kita harus selalu ber-syukur untuk setiap apa yang terjadi (istilah sederhananya
mengucap syukur dech sama Sang Pencipta, kalo saat pagi hari bisa bangun dan
bernafas berarti itu semua udah sebuah berkat yang mahal loh!),
2. Selalu berpikir positif (termasuk perkataan juga harus positif loh! kalo aq bisa
misalkan seperti ini; Ada air segelas terisi hanya 1/2 saja. Maka yang harus kita
ucapkan airnya ada setengah dan bukan airnya kurang setengah.
Begitu juga dengan Anti Kejahatan tapi harus Pro Kebaikan, Jangan Nakal tapi
Jadilah baik, Jangan Bloon donk! tapi Jadilah Pintar!. Nah dari kata-kata seperti
ini aja-hal yang paling sederhana kita suka salah menerapkannya.
3. Perkatakan, Lakukan dan jadilah (layaknya melangkah dengan iman, kita
perkatakan, lakukan dengan iman-sungguh-sungguh walau kita belum dapat, tahu,tapi
yakini, maka akan terjadi)
Nah, semua ini aku mo' belajar mempraktekkan-nya. Karena sebenarnya teorinya sederhana sekali bukan??
Banyak kesaksian juga yang pernah aku denger dan rasain sendiri :
- Sampe sekarang kalo aku menginginin baju dan belum mampu untuk beli, aku pegang
tuch baju sambil bilang "Tuhan, aku mau yang ini". Eh...akhirnya kesampean juga
dibeli kadang seminggu kemudian atau berbulan-bulan (gak tentu dech). Kadang juga
gak beli tapi malah dikasih ma' orang.

- Aku emang setiap tahun punya cita-cita. Diawal tahun 2006 aku pengen perbaiki
rumah ku (kecil2an sech) biar keliatan rapih. Setiap hari aku pandangin bagian
mana aja yang bakal aku perbaiki. Mulai dari teras, ruang tengah, pindah tangga,
jebol tembok supaya dapur lebih luas, pindah kamar mandi. Tiap malem ngitungin
berapa yang bakal abis. Tau gak 8 November 2006 masuk kerja, tgl 10 Desember 2006
langsung jalan tuch 3 orang tukang. Kalo mikir aku duit darimana yach...tapi
akhirnya semuanya disediakan tuch. Ckckckck Tuhan mank Baik. Kita sebenarnya sudah
disediakan segala sesuatunya mudah cuma kadang kita sendiri yang membuatnya jadi
sulit.

- Ada juga tetangga-ku. Dia lulusan ITB. Dia cerita sambil ketawa dan dia sendiri
heran gimana bisa masuk ITB hanya dengan sering dateng ke ITB menempelkan
tangannya (pegang tembok) ITB setiap hari sehabis pulang sekolah.

Gile...sederhana bangetkan? Mangkanya segala sesuatunya tergantung pada kita.


Nah....di film ini "mind setting" agar kita bisa menjadi lebih baik.
Karena di film ini juga banyak kesaksian-kesaksiannya loh, dari:
1. John Assaraf - Enterpreneur
2. Michael Beckwith - Visionary
3. Lee Brower - Teacher
4. Jack Canfield - Author
5. John F. Dermatini - Philosopher
6. Marie Diamond - Feng Shui Consultant
7. Mike Dooley - writer
8. Bob Doyle - Author
etc.....
Penasaran khan! Mangkanya nonton!!

and...let's ur life be better.


Kalo teman-teman ada kesaksian atau ada wish yang mo di ungkapkan, share aja disini dunk!!

2 komentar:

anyie_ku mengatakan...

iya,ternyata ada loch musik dangdut, yang pas sama tema ini, dengan lirik sbb:

ada gak ada yang penting kita percaya
ada gak ada yang penting kita gembira

hari ini miskin besok kita bisa kaya
hari ini bokek besok kita bisa ber-uang

lagu ini aku denger diradio pas brgkt dan pulang kerja. Aneh y...lirik untuk lagu dangdut aja bisa membuat semangat gini. padahal aku gak tau siapa penyanyinya apalagi penciptanya. Yang pasti si-pencipta punya arti dalam lagu ini. Dia mo' mencurahkan pengalamannya atau memang sedang mengalami jadi dia bisa membuat lirik ini. Nah....aku semakin semangat untuk bisa terus maju dech!!!

Anonim mengatakan...

Gw pernah nonton..
Film yg bener2 inspirasional.. tp kyknya bukan film ya, mungkin sebuah panduan :-)

salam,
Adi